Beberapa hari lalu ada yang memesan produk rajutan saya tapi dimodifikasi sedikit, biasanya saya membuat headband tapi kali ini ybs maunya dibuat bando. Cara membuatnya juga sangat mudah kok. Untuk pitanya cukup dengan membuat rajutan berbentuk segi empat dan biasanya saya membuatnya dengan rangkaian hdc, tapi kalau mau lebih rapat hasilnya bisa juga dibuat dengan rangkaian sc. Pada bagian tengahnya cukup dengan membuat rangkaian segi empat yang lebih kecil dan dijahit di bagian tengah sehingga membentuk pita. Bandonya sendiri tinggal saya beli bando plastik biasa yang dijual di toko-toko aksesoris yang kemudian saya bungkus dengan rajutan.
23 August 2011
Crochet: Bow Headband and Necklace (Headband, Bando dan Kalung Rajut Pita)
Beberapa hari lalu ada yang memesan produk rajutan saya tapi dimodifikasi sedikit, biasanya saya membuat headband tapi kali ini ybs maunya dibuat bando. Cara membuatnya juga sangat mudah kok. Untuk pitanya cukup dengan membuat rajutan berbentuk segi empat dan biasanya saya membuatnya dengan rangkaian hdc, tapi kalau mau lebih rapat hasilnya bisa juga dibuat dengan rangkaian sc. Pada bagian tengahnya cukup dengan membuat rangkaian segi empat yang lebih kecil dan dijahit di bagian tengah sehingga membentuk pita. Bandonya sendiri tinggal saya beli bando plastik biasa yang dijual di toko-toko aksesoris yang kemudian saya bungkus dengan rajutan.
Subscribe to:
Posts (Atom)